Suara publik menginginkan mundurnya Edy Rahmayadi dari jabatan Ketua Umum PSSI masih bergema di berbagai ruang publik, baik itu perbincangan warung kopi, komunitas, kampus, dan media sosial. Yang paling nyata terlihat adalah munculnya tagar #EdyOut di media sosial.
KEMBALI KE ARTIKEL