Berita terkini, pejabat publik yang lagi 'apes' tertangkap Operasi Tangkap Tangan KPK (OTT KPK) adalah Wali Kota Tegal, seorang perempuan. Beberapa waktu lalu, Bupati Klaten yang juga seorang perempuan terkena OTT. Penangkapan itu menambah deretan pejabat perempuan yang terkena OTT KPK. Di sisi lain, ada juga perempuan yang berstatus istri pejabat yang tertangkap OTT KPK, masih terkait jabatan suaminya.
KEMBALI KE ARTIKEL