Orang dewasa memiliki cara belajar yang secara spesifik berbeda dari pembelajaran anak dan remaja. Tentu ada hal atau tehnik yang tumpang tindih, di mana cara yang sama bisa digunakan untuk semua lapisan pembelajar. Namun jika sedang atau berencana memberi pelajaran bagi orang-orang yang dewasa, perlu anda perhatikan perbedaan-perbedaan tertentu yang membuat kita melakukan pendekatan yang berbeda.Â
KEMBALI KE ARTIKEL