Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

PMM UMM: Pengenalan Emosi dan Cara Mengekspresikannya kepada Anak-anak Yayasan Al-Marhamah Tarakan

16 Desember 2021   16:45 Diperbarui: 16 Desember 2021   17:05 119 1
Pada tahun 2021 ini dengan mempertimbangkan kondisi pandemi Covid-19 Universitas Muhammadiyah Malang meresmikan program Pengabdian Masyarakat oleh Mahasiwa (PMM) sebagai pengganti Kuliah Kerja Nyata dimana mahasiswa dipersilahkan membentuk kelompok yang beranggotakan maksimal 5 orang dan dibebaskan memilih lokasi yang akan dijadikan tempat pelaksanaan PMM sesuai dengan tema dan sasaran yang dimiliki. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun