Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy Pilihan

Mengenal Kabau sebagai Saudaranya Jengkol dan Petai

15 Januari 2022   15:00 Diperbarui: 15 Januari 2022   15:02 4877 14
Jengkol dan petai seperti saudara kandung, kakak dan adik yang tidak dapat terpisahkan. Tapi, tahukah kalian jika jengkol dan petai memiliki saudara jauh? Siapa saudaranya? Perkenalkan namanya Kabau. Kabau tumbuh di Hutan Sumatra, Kalimantan, Jawa, Semenanjung Malaya dan Filiphina. Nama lain Kabau yaitu jengkol hutan atau jering antan. Kabau dapat dikonsumsi selayaknya masyarakat Indonesia memakan jengkol dan petai dengan cara dijadikan lalapan, balado, campuran tumisan, campuran makanan nasi yang bergulai lema, tempoyak dan gulai khas Sumatra lainnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun