Sampai saat ini para ilmuan sedang meneliti mengenai awal mula peradaban manusia, bukan saja mengenai waktu kemunculannya tetapi juga lokasi di mana peradaban pertama dibangun. Mengenai itu ada banyak pendapat dan juga argument, tetapi kebanyakan sejarahwan mengangap bahwa daerah sekitar Irak sekarang yang dulunya disebut sebagai daerah Messopotamia adalah situs awal kemunculan peradaban manusia.
KEMBALI KE ARTIKEL