Mohon tunggu...
KOMENTAR
Nature

Tanam Eceng Gondok di Kali Item, Pemprov DKI Cerdas atau Miskin Ide?

28 November 2018   01:09 Diperbarui: 28 November 2018   01:12 468 2
Ada-ada saja gebrakan Pemprov DKI Jakarta. Guna memperbaiki kualitas air di sungai Sentiong yang belakangan tenar dengan nama 'Kali Item' karena warna airnya yang hitam pekat, Pemkot Jakarta Utara berencana menanam eceng gondok di beberapa titik sungai. Tanaman yang biasa dijumpai di persawahan ini diharapkan akan menyedot racun-racun yang terkandung di sepanjang aliran kali item. Nantinya, kualitas air sungai diharapkan akan membaik.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun