Mohon tunggu...
KOMENTAR
Vox Pop

Kaget, Mortir Serbia Menghancurkan Beberapa Desa di Papua!

8 September 2022   10:02 Diperbarui: 8 September 2022   10:05 197 17
Setelah kemarin pertama kali melihatnya pagi ini mataku tertumbuk pada foto dari cuplikan video yang dirilis Koran TEMPO kemarin (07/09). Menggambarkan ada tiga orang dewasa masing-masing sedang memegang mortir yang gagal meledak. Peristiwanya terjadi di salah satu desa di Distrik Kiwirok, Kabupaten Pegunungan Bintang, Papua pada akhir tahun lalu.

Dari sumber dokumen Conflict Armament Research (CAR) - organisasi pemantau senjata yang berbasis di London, Inggris - tercatat pengiriman sebanyak 2.480 peluru mortir ke Indonesia pada medio Oktober 2020. Alangkah banyaknya! 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun