Mohon tunggu...
KOMENTAR
Film Pilihan

Hati-hati Menonton "Ngeri-ngeri Sedap"!

4 Juni 2022   10:10 Diperbarui: 21 Juni 2022   10:23 3735 11

Senin sore kemarin mendadak aku diajak nonton oleh kakak perempuanku bersama suaminya. Judulnya 'Ngeri-ngeri Sedap (NNS). Menilik judulnya aku segera menduga ini film komedi, cocoklah untuk mengompensasi keletihanku usai virtual meeting berjam-jam dengan Filipina untuk product launching. Bioskopnya juga sangat dekat dengan tempatku berkantor hari itu. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun