Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Ekspor Produk Elektronik Rumah Tangga Indonesia Meningkat ke Mesir

6 Oktober 2024   19:21 Diperbarui: 6 Oktober 2024   19:26 12 0
Hurghada, Pada 30 September 2024 --- Duta Besar Indonesia untuk Mesir, Lutfi Rauf, menyampaikan bahwa ekspor produk elektronik rumah tangga Indonesia ke Mesir mengalami peningkatan, khususnya produk lemari pendingin dengan kode HS 8418, yang mencapai nilai ekspor sebesar USD 5,45 juta pada periode Januari hingga Juni 2024. Angka ini mengalami kenaikan sebesar 87,87% dibandingkan dengan periode yang sama di tahun 2023, yaitu USD 2,9 juta.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun