Halo Sobat kompasiana ,kembali lagi bersama kami MBKM Univ Mandiri. Bagaimana kabar kalian semua ? sobat kompasiana mimin udah lama nih ga upload tentang artikel terbaru dari MBKM Univ Mandiri. Ada topik menarik nih dari mimin yaitu tentang
Kalman Filter. Apakah teman teman sudah tau apa itu
Kalman Filter?
Kalman Filter adalah suatu algoritma yang memperkirakan suatu keadaan sistem dinamis dan digabungkan dengan pengukuran ketidak pastian dan digunakan secara luas. Meskipun Filter Kalman merupakan konsep yang mudah dipahami, banyak sumber tentang subjek tersebut memerlukan latar belakang matematika yang luas dan gagal memberikan contoh serta ilustrasi praktis, sehingga membuatnya lebih rumit dari yang seharusnya.
KEMBALI KE ARTIKEL