Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Orang-orang Pintar yang Menyedihkan di Danau Toba

14 Februari 2023   19:10 Diperbarui: 14 Februari 2023   21:12 305 1
Sejak ditetapkannya Kawasan Danau Toba menjadi Destinasi Super Prioritas, banyak harapan yang muncul dari berbagai lapisan masyarakat, salah satunya kesejahteraan. Karena memang pariwisata menyentuh begitu banyak bidang dan lintas profesi sehingga cukup beralasan kalau pengusaha hotel hingga petani merasa bersyukur atas penetapan Destinasi Pariwisata Super Prioritas tersebut.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun