Mohon tunggu...
KOMENTAR
Trip Pilihan

Rekreasi Emak-emak Penghafal Qur'an ke Havana Hills, Cilacap

28 April 2023   16:25 Diperbarui: 28 April 2023   16:29 257 2
Setiap sabtu siang, pukul 13.30 sampai waktu ashar adalah jadwal para emak menghafal qur'an. Mereka ibu-ibu rumah tangga yang meskipun sudah punya anak 2 sampai 5, tapi tidak merasa terlambat menghafal qur'an. Tidak mau kalah sama anak-anaknya yang mereka sekolahkan di sekolah yang rata-rata ada program tahfidz.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun