Musim kampanye sudah mulai. Warna warni bendera sudah menghiasi berbagai jalan. Baliho para caleg dengan senyum termanis terpampang besar. Kalimat janji politik banyak kita baca. Sesuatu yang menarik meski kadang membuat jengkel, ketika banyak bendera dipasang menyalahi aturan, sehingga menggangu pandangan.
Hantu Pocong Lembang, Hiburan Siang di Jalan Macet!
7 bulan yang lalu
KEMBALI KE ARTIKEL