Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Menuju “Lenyapnya Pendidikan untuk WNI” di Sabah-Malaysia

4 Mei 2012   10:06 Diperbarui: 25 Juni 2015   05:44 480 2

Sebelum membahas lebih lanjut, penulis ingin menjelaskan pemakaian kata dalam judul tulisan ini. “Lenyap” dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia artinya “tidak ada lagi”. Kata tersebut merupakan sinoomin kata “hilang”. Namun kata “hilang” dari sudut makna sosiologis dan psikologis mempunyai konotasi bahwa sesuatu tidak ada lagi dari diri kita tanpa kesengajaan, dan kadang kita kaget atau shok dengan ketiadaannya. Disini penulis menginginkan makna yang sebaliknya, bahwasannya ketiadaan pendidikan untuk anak-anak WNI di Sabah-Malaysia adalah hasil usaha dan ketiadaannya indikasi terjadi sesuatu yang baik.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun