Mohon tunggu...
KOMENTAR
Financial

Airlangga Hartarto dan JICA Bahas Keberlanjutan Kerja Sama Proyek Strategis

2 November 2023   13:25 Diperbarui: 2 November 2023   13:30 98 0
Indonesia terus membuka pintu kolaborasi dengan berbagai negara dalam upaya mengejar pertumbuhan pembangunan infrastruktur dan salah satunya adalah dengan  Jepang. Hal itu pula yang mengemuka saat Menko Perekonomian Airlangga Hartarto bertemu dengan Presiden Japan International Cooperation Agency (JICA), Akihito Tanaka, dimana yang jadi bahasan utama keduanya adalah  kolaborasi yang berkelanjutan pada beberapa proyek strategis antara kedua negara. Pertemuan yang sekaligus juga memperkuat komitmen dan harapan Indonesia yang punya tekad kuat untuk memajukan berbagai inisiatif infrastruktur, dengan penekanan khusus pada penyelesaian yang sangat dinanti-nantikan dari Fase 2 Sistem Transportasi Cepat Massa (MRT) yang membentang dari Utara ke Selatan Ibu kota.

Bahasan terkait proyek ini terjadi karena  selain kemajuan yang telah dicapai, sejumlah penyempurnaan  masih perlu didiskusikan untuk menyempurnakan dan memastikan kelangsungannya yang lancar. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun