Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kebijakan

Airlangga Hartarto Bicara Peran Perempuan dalam Pemberdayaan Ekonomi

17 Oktober 2023   16:06 Diperbarui: 17 Oktober 2023   16:13 166 0
 Pemerintah tak cuma berbicara tentang pertumbuhan ekonomi sebagai  tujuan berbentuk angka semata. Upaya lanjutanya berupa  mendapatkan pertumbuhan yang solid setelah angka nasional tercatat di angka 5,17 persen pada triwulan II tahun 2023 itu hendak diikuti oleh peningkatan kualitas kesejahteraan yang.  Kesempatan itu praktis terbuka karena saat ini situasi  sosial  dan  pergerakan ekonomi yang terus membaik pasca pandemi, indikasinya ada pada penurunan rata-rata nasional  pada tingkat kemiskinan, pengangguran, hingga ketimpangan yang menurun. Satu kelompok masyarakat yang menjadi kontributor dalam upaya berkelanjutan dalam mencapai pertumbuhan ekonomi yang inklusif dan berkelanjutan itu datang dari kelompok perempuan. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun