Jang Youn Cho, adalah rektor asing pertama di Indonesia yang akan memimpin salah satu Perguruan Tinggi swasta di Tanah air. Seperti lansiran Kompas.com, rektor itu mempunyai pengalaman sebagai rektor di Hankuk University, Korea Selatan. Dari sinilah terselip harapan bahwa dengan adanya rektor asing, Universitas negeri ini bisa "naik level" di tingkat internasional. Aamiin, jika niatnya baik dan untuk kemajuan negeri ini tentu masih banyak yang mendoakan.
KEMBALI KE ARTIKEL