Mohon tunggu...
KOMENTAR
Balap

Cerita dan Sensasi di Lintasan Balap Road Race

7 Desember 2023   17:23 Diperbarui: 8 Desember 2023   05:09 264 4
Ajang balapan bertajuk Lakipadada Open Road Race 2023 yang digelar di Sirkuit Bandara Pongtiku, Rantetayo, Kabupaten Tana Toraja, Provinsi Sulawesi Selatan, tanggal 2-3 Desember 2023 meninggalkan satu cerita. Bukan hanya cerita, ada pula sensasi merasakan tontonan langsung balapan di lintasan road race. Pada babak final kelas Bebek 2TAK 116cc Standard Lokal Toraja  terjadi perkelahian singkat setelah balapan kelas tersebut digelar. Perkelahian melibatkan dua pembalap yang saling bersenggolan di sektor tiga atau tikungan terakhir menjelang garis finish. Keduanya adalah pembalap unggulan di kelas tersebut.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun