Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Artikel Utama

WN Australia Kritik Pedas Seruan Menlu Bishop #BoycottBali

21 Februari 2015   15:10 Diperbarui: 17 Juni 2015   10:46 2260 28
Gempita soal eksekusi mati duo Bali Nine bergaung kemana-mana. Pro-kontra eksekusi itu ramai tak hanya di Indonesia dan Australia, badan dunia PBB pun ikut campur. Sekaligus, Sekjen PBB Ban Ki-moon dan Juru Bicara Stephane Dujarric yang terprovokasi akal bulus Abbott, akhirnya mengeluarkan desakan resmi kepada Indonesia untuk membatalkan eksekusi itu. Selengkapnya silakan baca [Laporan Eksklusif] Dusta Tony Abbott pada PBB: Soal Intervensi Hukuman Mati di Indonesia. Australia pun membawa urusan pelanggaran hukum Indonesia oleh warganya itu ke ranah politik dengan ancaman boikot wisata ke Bali, jika eksekusi itu tetap dijalankan Pemerintah Indonesia. Ancaman boikot itu sempat masuk jajaran atas trending topic twitter dengan tagar #BoycottBali. Walaupun terdengar Jaksa Agung mengumumkan ada dua kali penundaan atas eksekusi itu, Indonesia bergeming dan tetap akan melaksanakan eksekusi mati itu, selain menanggapi dingin ancaman boikot itu.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun