Keinginan selalu lebih besar dan lebih kuat dorongannya daripada kebutuhan. Kadang kita terdorong untuk membeli sesuatu bukan karena kebutuhan tetapi semata-mata karena keinginan. Hal ini terjadi hampir pada setiap orang dan pada setiap kegiatan manusia modern. Dalam fotografi dikenal istilah sindrom GA atau GAS yang merupakan singkatan dari gear acquisition syndrom atau sindrom pembelian alat.
KEMBALI KE ARTIKEL