Mohon tunggu...
KOMENTAR
Foodie

Budaya Pola Makan Lampung

5 Desember 2019   21:17 Diperbarui: 5 Desember 2019   21:18 614 2
Dalam pengertian nasi pada umumnya berasal dari beras putih. Beras dihasilkan dari bulir-bulir tanaman padi yang telah matang. Dalam bahasa Latin padi adalah Oryza Sativa. Beras adalah biji kecil dari jenis rerumputan tertentu yang dimasak dan dimakan sebagai makanan pokok di Indonesia. Bentuk beras padi ini, yaitu berbulir panjang (Cambridge Dictionary). Kenyataannya, nasi dimakan oleh sebagian besar penduduk Asia sebagai sumber karbohidrat utama dalam menu setiap hari. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun