Mohon tunggu...
KOMENTAR
Cerita Pemilih

Perdebatan dalam Sidang MK (Tim 02 VS Romo Magnis)

8 April 2024   21:23 Diperbarui: 8 April 2024   21:27 141 2
Pemilihan Umum (Pemilu) sebagai salah satu instrumen pergantian kekuasaan dalam sebuah negara yang menganut sistem demokrasi. Indonesia menjadi salah satu negara demokrasi terbesar, tentu saja menjadikan pemilu sebagai transisi kepemimpinan baik Presiden, Kepala Daerah dan termasuk juga pemilihan DPR dan DPD. Tahun 2024 menjadi momentum 5 (lima) tahunan pergantian kepemimpinan nasional, pelaksanaan pemilu ini dilandasi dengan pemilihan langsung, umum, bebas, rahasia, jujur dan adil (jurdil) sehingga pemimpin yang terpilih harus merupakan representasi rakyat. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun