Ancaman "kiamat" alias kelangkaan pada pasokan beras sedang menghantui berbagai negara di dunia. Pasalnya, negara India yang merupakan pemeran penting dalam perdagangan beras dunia melakukan larangan ekspor beras non basmati pada 20 Juli lalu. India sendiri menyumbang kurang lebih 40% dari total ekspor beras global. Fenomena global seperti El Nino, cuaca ekstrim, dan hujan lebat membuat banyak petani gagal panen yang berdampak pada penurunan hasil produksi beras di India.
KEMBALI KE ARTIKEL