Mohon tunggu...
KOMENTAR
Olahraga

Kemenangan KarSa Nggak Ada Kaitannya dengan Sepak Bola Jatim

30 Agustus 2013   16:22 Diperbarui: 24 Juni 2015   08:36 520 0

Sepakbola Jatim bisa dikatakan unik bin ajaib. Secara tradisional, ada terlalu banyak klub sepakbola di Jatim yang sudah punya nama di sepakbola nasional. Di Surabaya ada Persebaya. Di Sidoarjo ada Deltras. Di Pasuruan ada Persekapas. Di Kediri Ada Persik. Di Gresik ada Gresik United atau Persegres(?). Di Mojokerto ada Mojokerto Putra. Di Malang tentunya ada Arema. Untuk soal rivalitas jelas sangat amat kental. Dari sinilah suara penggemar bola di Jatim sudah pasti akan pecah. Suporter Arema nggak bakalan coblos calon yang pernah urus Persebaya dan sebaliknya. Singkat kata, memanfaatkan suara suporter sepakbola hanya mentok hingga level Bupati/Walikota saja. Karena itu, yang sering muncul di jatim adalah rebutan jadi pengurus klub sepakbola untuk menjadi Walikota/Bupati.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun