Mengajarkan kebiasaan yang baik kepada anak butuh kesabaran dan ketekunan. Sebab umumnya anak-anak mudah bosan dan tidak suka dengan hal-hal yang serius. Mereka cenderung suka bermain, bercanda, melakukan kegiatan yang baru atau kegiatan yang sudah lama yang tak dikerjakan. Di antaranya adalah seperti nonton film kartun, bermain layang-layang, seru-seruan dengan mainan, gendong-gendongan, kuda-kuda-an dan sebasangnya. (kenapa gak ada gajah-gajahan, kambing-kambingan atau ayam-ayam-an yah?, hehe)
KEMBALI KE ARTIKEL