Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Jangan Bermimpin Mendapat Verifikasi Biru

10 Februari 2015   04:15 Diperbarui: 17 Juni 2015   11:31 265 14

Seorang penulis di masa lalu, menyatakan bahwa menulis, kini tepatnya mengetik, adalah seni mengungkapkan pikiran atau apa yang dipikirkan melalui tulisan. Sama halnya dengan berhomoli/a, berfilsafat, berfilosofi, yang pada dasarnya adalah ungkapkanĀ pikiran melalui kata-kata. Oleh sebab itu, para filosof pada masa lalu, bukan hanya menghasilkan kata-kata bermakna, namun tak sedikit yang mewariskan tulisan-tulisan atau buku. Dengan demikian, generasi berikut dapat menerima dan diwarisi ilmu serta hikmat yang ada pada mereka.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun