Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Korea Selatan dan Indonesia

13 Agustus 2015   17:19 Diperbarui: 13 Agustus 2015   17:19 2286 0
Membandingkan Indonesia dengan Korea Selatan bisa dilakukan melalui banyak hal. Bisa dari penetrasi atau terobosan ekonomi, dilihat melalui banyaknya perusahaan Indonesia yang masuk ke Korea Selatan dan dibandeingkan dengan jumlah perusahaan Korea Selatan yang beroperasi di Indonesia. Bisa juga dari upaya belajarnya, dilihat dari banyaknya mahasiswa Indonesia peminat studi Korea dibandingkan dengan mahasiswa Korea Selatan yang meminati studi Indonesia. Atau yang paling gampang, dilihat dari pendapatan per kapita masing-masing. Ternyata pendapatan per kapita bangsa Indonesia 4.700 dolar AS per tahun (2014) dan pendapatan per kapita Korea Selatan sekitar 30.000 dolar AS (2014).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun