Melewati tahun ketiga pemerintahan era Joko Widodo atau lebih akrab disapa Jokowi menjabat sebagai Presiden RI, sudah banyak sekali proses kerja dan proyek yang dilakukan. Ada masyarakat yang puas akan kinerjanya, tetapi juga banyak yang merasa bahwa selama 3 tahun lebih ini kinerja Jokowi masih belum memuaskan.
KEMBALI KE ARTIKEL