Secara definisi jurnalisme berarti aktivitas atau kegiatan di mana seseorang mengumpulkan berbagai informasi tentang sebuah peristiwa, menulisnya, mengeditnya, dan mempublikasikannya. Pada proses atau tahap mengedit sering disebut sebagai
gatekeepingsebelum tulisan seseorang menjadi milik publik. Dengan kata lain disebarluaskan ke pubik melalui media apa saja terutama media massa.
KEMBALI KE ARTIKEL