Di Palembang, ada satu anggapan yang muncul di bulan Ramadan. Yakni, meningkatnya tindak kejahatan. Saya tidak tahu apakah di kota kalian juga ada anggapan semacam itu, yang jelas, para orangtua di sini senantiasa mengingatkan, "awas hati-hati ya, ini musimnya maling, perampokan, pencurian, dsb."
KEMBALI KE ARTIKEL