Selisih paham orang tua dan anak biasa bermula dari sesuatu yang teramat ringan. Orang tua memaknai perhatian dengan bertanya sesuatu sementara anak sering memakna sebagai campur tangan pada hidupnya. Orang tua memaknai memberi nasihat adalah pula perhatian sementara anak memaknai semacam rese kurang kerjaan. Orang tua memaknai memberi kritik membangun tapi anak memaknai sebagai mengganggu eksistensi dan kreatifitasnya.
KEMBALI KE ARTIKEL