Perusahaan restoran dengan model bisnis waralaba KFC memang sudah sangat terkenal, perusahaan yang berlogo wajah Kolonel Sanders tersebut memiliki gerai di seluruh Indonesia, namun ada satu yang menarik dari gerai yang ada di Puspitek Pamulang Tengerang Selatan, gerai tersebut mengadopsi desain interior dan eksteriornya dengan ala Industrial klasik.
KEMBALI KE ARTIKEL