Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Masalah K3 TIDAK MUNGKIN Bisa Tuntas Tanpa Perhatian Serius Pada Aspek Manusia

5 Mei 2015   13:40 Diperbarui: 17 Juni 2015   07:21 2114 2
(Om-G: Seri Ergonomi Terapan, K3, 5 Mei 2015, 3)

Untuk menanggulangi masalah K3, pendekatan yang melulu dari aspek teknis tidak lagi dipandang cukup. Masalah sering terjadi pada manusia-nya yang berada pada suatu sistem kerja yang dianggap sudah memenuhi syarat teknis. Misalnya pekerja yang sudah lelah dan konsentrasinya menurun dapat dengan mudah melakukan kesalahan (yang disebut "human error") yang dapat berujung pada terjadinya suatu kecelakaan. [Silakan baca tulisan Om G sebelumnya: HUMAN ERROR SELALU KESALAHAN OPERATOR? ENAK AJA !!!].

Sebagai contoh, coba kita lihat gambar di bawah ini:




KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun