Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mengatasi Krisis Identitas: Tantangan dan Solusi bagi Generasi Muda

15 Oktober 2024   19:45 Diperbarui: 15 Oktober 2024   19:58 20 0
                Identitas  atau jati diri adalah refleksi diri yang merupakan bagian integral dari diri seseorang, terutama bagi generasi muda yang sedang mengalami fase pembentukan karakter dan pemahaman diri.  Identitas memberikan rasa kepastian dan tujuan hidup ditengah dinamika sosial dan budaya yang berubah. Bagi generasi muda, memiliki identitas yang jelas membantu memberi arahan kepada mereka menghadapi tantangan kehidupan. Seperti mengembangkan hubungan sosial yang sehat atau untuk menemukan tempat mereka dalam masyarakat. Namun, semakin berkembangnya zaman dan dipengaruhi oleh globalisasi, media sosial, juga tekanan dari lingkungan, banyak generasi muda mengalami krisis identitas. Sehingga dapat menimbulkan kebingungan bahkan kehilangan arah. Oleh karena itu, penting untuk memahami tantangan apa yang akan mereka hadapi dan mencari solusi yang efektif untuk membantu menguatkan identitas. Penulisan ini bertujuan mengidentifikasi tantangan dan solusi mengatasi krisis identitas untuk generasi muda.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun