Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Kampanye Hitam

13 Januari 2024   06:22 Diperbarui: 13 Januari 2024   11:22 269 0
SURABAYA - Kampanye yang dilakukan untuk menyerang lawan politik dengan melakukan kampanye gelap atau black campaign merupakan model kampanye dengan cara membuat suatu isu atau gosip yang ditujukan kepada pihak lawan, tanpa didukung fakta atau bukti yang jelas (fitnah).

Baru - baru ini publik dihebohkan dengan kemunculan tabloid Achtung yang berisi konten negatif terkait Calon Presiden nomor urut 2, Prabowo Subianto.Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran langsung menyoroti tabloid tersebut  lantaran menerbitkan judul artikel "Ini Tampang Penculik Aktivis 1998" dengan foto Prabowo.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun