Pandemi Covid-19 membuat manusia harus menghentikan berbagai macam rutinitas yang sedang dilakukan. Ini dikarenakan virus yang begitu mudah menular antar manusia sehingga kerumunan harus dihindari. Begitu juga dengan kegiatan olahraga. Satu diantaranya adalah bulu tangkis.Â
KEMBALI KE ARTIKEL