Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Keistimewaan Hari Santri Nasional Tahun 2024

22 Oktober 2024   15:00 Diperbarui: 22 Oktober 2024   16:10 91 1
Hari Santri Nasional (HSN) diperingati setiap 22 Oktober sebagai bentuk pengakuan terhadap peran santri dalam sejarah perjuangan bangsa Indonesia. Pada tahun 2024, peringatan ini mengusung tema "Menyambung Juang Merengkuh Masa Depan" yang mencerminkan semangat santri dalam berkontribusi bagi pembangunan negara.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun