Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Mahasiswa KKN BTV 3 UNEJ 2021 Kelompok 9: Mengembangkan Usaha Jamu Tradisional Berbasis Digital Marketing pada masa Covid-19

28 Agustus 2021   23:01 Diperbarui: 29 Agustus 2021   09:32 525 1
Pekarangan di desa Bulurejo ini sendiri lebih banyak dimanfaatkan menjadi lahan yang di tanami dengan buah naga. Maka dari itu tidak heran jika terdapat patung buah naga pada doubleway yg bertempatkan tepat di hadapan Balai Desa Bulurejo. Hal ini karena, mayoritas masyarakat dari desa Bulurejo menanam buah naga dan menjadikannya sebagai sumber mata pencaharian. Meskipun begitu, tidak menutup kemungkinan untuk masyarat lainnya menanam tanaman lainnya seperti jeruk, cabe, timun, semangka, jagung serta buah-buahan dan sayur-sayuran lainnya. Di desa Bulurejo ini segala jenis tanaman dapat tumbuh dengan mudahnya, ini dikarenakan tanahnya yang tergolong subur dan mudah di tanami segala jenis tanaman. Meskipun mayoritas masyarakat dari desa Bulurejo bermatapencaharian sebagai petani, ada juga yang memiliki usaha kecil-kecilan seperti usaha jamu tradisional.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun