Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Covid-19 Varian

4 Juli 2021   19:57 Diperbarui: 4 Juli 2021   20:10 46 1
Jakarta -- Covid-19 varian Delta atau B.1.617.2 merupakan penyakit COVID-19 yang disebabkan oleh virus Corona yang telah bermutasi. Munculnya varian virus Corona baru ini pertama kali dilaporkan di India pada Desember 2020. Varian ini telah ditemukan di lebih dari 74 negara, termasuk Indonesia. Kemunculan varian baru ini tentu saja menjadi masalah besar yang serius dalam dunia kesehatan  dan pemicu terjadinya lonjakan kasus positif COVID-19 di berbagai belahan dunia, termasuk Indonesia. Tidak hanya itu virus varian delta ini juga menimbulkan gejala yang berbeda baik itu gejala ringan maupun gejala berat dan juga cepat dalam proses penularannya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun