Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Lorong Buntu untuk Bidan Desa

9 Juli 2011   03:40 Diperbarui: 26 Juni 2015   03:49 130 0
seorang bidan desa seharusnya siap dan rela ditempatkan dimanapun berada. namun pada kenyataannya bidan sekarang banyak yang mengeluh karena mendapatkan jalan buntu akan suasana di tempat tugasnya.

1. Dari bahasa, bahasa yang digunakan didesa bertolak belakang dengan bahasa yg dikuasai oleh bidan itu sendiri

2. Listrik, hal itu jg menjadi salah satu indikator kurang efektifnya seorang bidan desa melakukan suatu tindakan

3. Tempat tugas yang medannya susah dijangkau oleh kendaraan, hal itu membuat bidan harus berjalan kaki

4. Fasilitas kesehatan yang kurang memadai

5. Mitos atau kepercayaan yang diyakini oleh masyarakat

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun