Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Perencanaan KPR Berdasarkan 5C dan 7P

14 November 2023   20:04 Diperbarui: 14 November 2023   20:04 71 0
Rumah merupakan kebutuhan primer bagi manusia, oleh karena itu setiap orang terutama yang sudah berkeluarga harus lah memiliki rumah. Selain menjadi tempat tinggal rumah juga dapat menjadi investasi jangka panjang dikarenakan harga tanah yang terus meningkat setiap waktu. Membeli rumah tidaklah harus langsung dengan cash, jika anda ingin membeli rumah anda juga dapat mengajukan KPR dengan bunga yang rendah. Banyak keuntungan saat mengajukan KPR yaitu :
1. Kepastian Punyai Rumah dengan Modal Kecil
2. Banyak Promosi Bunga Bank
3. Legalitas Rumah Terjamin
4. Asuransi dari Bank
5. Cicilan Makin Ringan
6. Jangka Waktu Panjang
7. Sarana Investasi

Ada pula hal-hal yang perlu diperhatikan dalam mengambil KPR berdasarkan kebijakan 5P dan 7P contohnya seperti dibawah ini

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun