Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Ribut Tak Beralasan PPDB Zonasi

26 Juni 2019   13:38 Diperbarui: 26 Juni 2019   14:00 89 2
Hallo
Akhir-akhir ini berita di televisi sedang diramaikan oleh sistem zonasi untuk PPDB.  Dari beberapa sumber, Mendikbud menyatakan kalau zonasi ini dilakukan untuk pemerataan mutu pendidikan sekaligus pemetaan di wilayah mana saja yang belum memiliki sekolah terutama tingkat SMP dan SMA.  Nah, pro kontra terjadi karena kadang ada yang ingin masuk SMA X tapi tidak masuk zona si calon siswa A.  Jadi si A tidak bisa mendaftar ke SMA X padahal SMA X adalah sekolah favorit.  Sementara ada juga yang setuju karena calon siswa B yang kurang pandai tapi masuk ke zona SMA X jadi lebih leluasa mendaftar ke SMA X yang bagus dan dekat dari rumah.  Jadi, seharusnya gimana?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun