Mohon tunggu...
KOMENTAR
Music

Dwik SA, Musisi Klaten Rilis Lagu Baru 'Apus-Apusan'

26 Maret 2024   12:04 Diperbarui: 26 Maret 2024   12:06 210 1
Baru-baru ini musisi asal Klaten merilis lagu terbarunya dan membuat dunia maya menggelegar. Dwi Saputro atau musisi dengan nama panggung Dwik SA ini merilis sebuah single lagu dengan judul Apus-Apusan. Lagu dengan tema dan lirik sakit hati menjadi perbincangan pengguna sosial media, dikarenakan relate dengan yang dialami anak-anak muda saat ini. Tentu hal ini menciptakan respon yang baik terhadap lagu ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun