Menurut Fauziah, ilmu nahwu didefinisikan sebagai “ilmu yang mempelajari prinsip-prinsip untuk mengenali kalimat-kalimat bahasa Arab dari sisi
i’rab dan
bina’-nya” (Jami’ud Durus, Syaikh Musthafa). Namun sederhananya adalah dengan ilmu nahwu, kita bisa mengetahui bagaimana membunyikan bagian akhir dari suatu kata dalam struktur kalimat.
KEMBALI KE ARTIKEL