Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

KKN UNDIP: Pelatihan Pembuatan Kokedama di Kelurahan Krapyak

12 Agustus 2022   08:18 Diperbarui: 12 Agustus 2022   08:35 269 0
Semarang (03/08/2022), Hampir semua masyarakat menggunakan pot plastik sebagai wadah untuk tanaman. Hal tersebut dapat menimbulkan masalah lingkungan di masa yang akan datang karena partikel plastik sulit untuk terurai, dan beberapa partikel kimia penyusun plastik juga dapat meracuni hewan-hewan pengurai di bawah tanah. Maka dari itu dibutuhkan solusi yang lebih ramah lingkungan sebagai pengganti pot plastik.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun