Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Bahaya Ghazwul Fikr

11 Desember 2023   16:02 Diperbarui: 11 Desember 2023   16:28 40 0
   Sekarang ini sedang heboh-hebohnya tentang peperangan di Gaza Palestina, orang-orang beranggapan bahwa disana sedang terjadi perang yang besar dan menakutkan, ya benar memang disana sedang terjadi perang senjata yang diturunkan di Gaza Palestina oleh tentara Israel. Peluru-peluru besar dijatuhkan di Gaza hingga menewaskan banyak sekali rakyat Gaza, tidak hanya itu seluruh akses internet dan listrik dimatikan total oleh tentara Israel. Ketika berjalan di jalanan Gaza banyak sekali mayat-mayat rakyat Gaza yang mati karena ulah tentara Israel itu.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun