Pendidikan merupakan sarana utama dalam membentuk karakter, integritas, dan kemampuan kritis individu. Namun dewasa ini, plagiarisme telah mencederai dunia Pendidikan. indakan tidak terpuji ini tidak hanya mencerminkan rendahnya integritas individu dan menimbulkan berbagai dampak negatif dalam proses pembelajaran, tetapi juga bertentangan dengan nilai-nilai luhur Pancasila yang menjadi dasar negara dan pandangan hidup bangsa Indonesia. Membangun sistem pendidikan yang berintegritas, maka penting bagi kita untuk mengetahui lebih dalam makna Pancasila sebagai pandangan hidup bangsa Indonesia dalam menanggulangi plagiarisme.
KEMBALI KE ARTIKEL