Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Museum Konferensi Asia Afrika dan Peristiwa Bersejarah yang Terjadi Didalamnya

23 September 2022   10:41 Diperbarui: 23 September 2022   12:02 729 1
Museum Konferensi Asia Afrika dulunya bernama Gedung Merdeka. Sesuai dengan namanya, museum ini merupakan tempat terlaksananya sebuah peristiwa besar yang melibatkan hingga 29 Negara didalamnya. Peristiwa tersebut ialah Konferensi Tingkat Tinggi Asia Afrika (KTT Asia Afrika) yang berlangsung pada 18-24 April 1955 di Bandung, Jawa Barat. Konferensi Asia-Afrika merupakan cikal bakal adanya gerakan Non-Blok pertama.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun