Film termasuk kedalam karya sastra yaitu karya melalui media visual. Kita mengetahui banyak film-film yang dihasilkan oleh novel seperti Laskar Pelangi, Ayat-Ayat Cinta, Sang Pemimpi dan sebagainya. Hal ini karena perkembangan teknologi yang menyebabkan seseorang dapat menyampaikan gagasan, ide, buah pikir, maupun sebuah karya melalui media visual. Untuk alasan selanjutnya kita bisa membandingkan film apakah termasuk karya sastra dengan melihat berdasarkan hakikat sastra.
- Film itu menggunakan bahasa yaitu bahasa lisan atau dialog
- Terkait dengan berbagai bidang ilmu melalui pesan yang terkandung dalam sebuah film yang ingin disampaikan oleh penciptanya.
- Film merupakan sebuah ciptaan imajinasi dari pengarangnya.
KEMBALI KE ARTIKEL